Daftar Tol yang Akan Dioperasikan saat Mudik Lebaran

Giri Hartomo, Jurnalis
Jum'at 19 April 2019 14:41 WIB
Share :

Seksi 2 dari Samboja hingga Muara Jawa sepanjang 30,975 Km. Seksi 3 dari Muara Jawa hingga Palaran sepanjang 17,300 Km.

Seksi 4 dari Palaran hingga Jembatan Mahkota II sepanjang 17,550 Km. Seksi 5 dari Km 13 hingga Bandara Sepinggan sepanjang 11,500 Km

"Tol Balikpapan – Samarinda (Segmen Samboja – Samarinda Sepanjang 57 km)," ucapnya.

Kemudian untuk di Pulau Sumatera, ada jalan tol Medan - Kualanamu - Tebing Tinggi. Ruas tol yang bisa digunakan secara fungsional saat mudik lebaran menghubungkan dari Sei Rampah - Tebing Tinggi.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya