JAKARTA – Di penghujung tahun 2019, banyak yang ingin membuat resolusi untuk 2020. Apalagi yang sering dibuat adalah resolusi keuangan.
Bagi banyak orang, ada dua beban yang ingin mereka hilangkan pada tahun 2020. Kedua beban tersebut adalah uang tabungan yang sedikit dan utang yang tinggi.
Menyisihkan lebih banyak uang dan membayar utang adalah dua resolusi keuangan teratas untuk tahun 2020, menurut survei baru dari Fidelity Investments. Selain itu, kebanyakan orang juga membuat resolusi pengeluaraan yang lebih sedikit di tahun depan.
Melansir CNBC.com, berikut kunci untuk merealisasikan resolusi keuanganmu:
1.Mulailah dengan menetapkan tujuan nyata yang dapat kamu raih di tahun 2020