Ubah Penyaluran Dana BOS, SD Dapat Rp900.000 dan SMK Rp1,6 Juta

Fabbiola Irawan, Jurnalis
Rabu 12 Februari 2020 10:54 WIB
Uang Rupiah (Foto: Okezone)
Share :

Harga satuan per siswa yang mendapat Dana BOS sebagai berikut SD/MI sebesar Rp900.000, SMP/MTS sebesar Rp1.100.000, SMA sebesar Rp1.500.000, SMK sebesar Rp1.600.000, dan Pendidikan Khusus sebesar Rp2.000.000.

Selain memaparkan alokasi-alokasi Dana BOS, kementerian yang dipimpin Sri Mulyani Indrawati itu juga meminta kepada warga untuk mengawasi penggunaannya secara tepat.

“Nah, Minkeu mau ajak seluruh temankeu untuk ikut awasi penggunaan #UangKita di sekolahmu. Kalau ada pungutan untuk hal yang sudah ditanggung dana BOS, segera laporkan!” tutup Kemenkeu.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya