Menteri Keuangan Inggris Mendadak Mengundurkan Diri

, Jurnalis
Jum'at 14 Februari 2020 14:03 WIB
Sajid David (Reuters)
Share :

JAKARTA - Hal mengejutkan dari pemerintahan Inggris. Baru saja Menteri Keuangan Inggris Sajid Javid mengumumkan pengunduran dirinya hari Kamis (13/2/2020) waktu setempat.

Hal ini merupakan suatu perkembangan yang muncul secara tidak terduga. Di mana, Perdana Menteri Boris Johnson mereorganisasi kabinetnya.

 Baca juga: Dari Mana Sumber Kekayaan Kerajaan Inggris? Simak 5 Fakta Ini

Mengutip VoA Indonesia, Jakarta, Jumat (14/2/2020), pengunduran diri Javid itu menyusul laporan-laporan tentang ketegangan antara dirinya dan penasihat utama PM Johnson, Dominic Cummings.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya