Benarkah Virus Korona Bikin Harga Bawang Putih Mahal? Ini Faktanya

Irene, Jurnalis
Minggu 16 Februari 2020 09:17 WIB
Foto: Okezone
Share :

"Kami sudah hitung bawang putih masih ada stok 84 ribu hingga 120 ribu ton, cukup itu. Kenapa terlalu panik," tutur Syahrul, seperti dikutip dari VOA Indonesia.

Menurutnya, jumlah pasokan bawang putih akan segera bertambah. Panen bawang pada akhir bulan ini sampai Maret mencapai 50 ribu ton.

"Kalau begitu sampai 2-3 bulan tidak ada masalah," tambahnya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya