Menteri BUMN: Saya Tak Pernah Buat Akun Instagram Erick Thohir for President

Giri Hartomo, Jurnalis
Sabtu 11 April 2020 18:56 WIB
Erick Thohir (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir membantah memiliki akun media sosial Facebook, Twitter maupun Instagram dengan nama Erick Thohir for Indonesia ataupun Erick Thohir for President.

"Apabila ada posting dari akun seperti itu sama sekali bukan dari saya juga team, bahkan postingan tersebut mengganggu kami," kata Erick dalam pernyataan resminya yang dikutip Okezone, Jakarta, Sabtu (11/4/2020).

Baca Juga: Erick Thohir Pesan Ventilator ke Bos Tesla 

Berikut ini pernyataan lengkap Erick Thohir perihal bantahan mengenai media sosial Erick Thohir for President.

Selamat siang teman-teman semua,

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya