Beda Krisis 1998, 2008 dan 2020

Giri Hartomo, Jurnalis
Minggu 26 April 2020 13:49 WIB
Virus Corona (Foto: Ilustrasi Shutterstock)
Share :

JAKARTA - Pandemi corona yang terjadi hampir di seluruh negara di dunia ini memicu adanya krisis ekonomi global. Ini menjadi krisis yang ketiga kalinnya setelah krisis 1998 dan tahun 2008 yang sempat mengguncang dunia.

Chief Economist PT Bank CIMB Niaga Tbk Adrian Panggabean mengatakan, ketiga krisis ini ternyata memiliki karkater yang berbeda. Misalnya saja pada tahun 1998, ketika itu krisis keuangan terjadi akibat adanya kombinasi masalah dari ekonomi dan politik yang terjadi di dalam negeri.

Baca juga: Menkeu Ungkap 3 Langkah Indonesia Hadapi Virus Corona, Apa Saja?

"Ini adalah krisis ketiga kali yang pernah saya alami. 1998, 2008 dan 2020. Selama tiga kali krisis besar saya alami semua berbeda. Pertama karena kombinasi dari ekonomi dan politik," ujarnya dalam diskusi virtual, Minggu (26/4/2020).

Sementara krisis pada tahun 2008 adalah ketika itu harga komoidtas dunia jatuh. Sedangkan pada krisis 2008 sendiri tidak semua negara merasakan dampaknya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya