Harga Minyak Anjlok Usai OPEC Pangkas Produksi

Kurniasih Miftakhul Jannah, Jurnalis
Jum'at 17 Juli 2020 10:38 WIB
Harga minyak (Foto: Ilustrasi Shutterstock)
Share :

Baca juga: Harga Minyak Naik Tipis, Investor Nantikan Pembukaan Perekonomian Dunia

Kepala penasihat geopolitik dengan S&P Global Platts Analytics Paul Sheldon mengatakan bahwa peningkatan produksi aktual dengan OPEC+ akan sekitar 1,5 juta barel per hari pada bulan Agustus berkat sebagian pemenuhan mekanisme kompensasi oleh beberapa negara produsen minyak mentah.

OPEC+ sepakat pada bulan April untuk memangkas produksi sebesar 9,7 juta barel per hari untuk Mei dan Juni karena pandemi COVID-19 merusak permintaan, dan memutuskan pada bulan Juni untuk memperpanjang rekor pengurangan produksi hingga akhir Juli.

(kmj)

(Rani Hardjanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya