Menkes Curhat Butuh Anggaran Besar Tingkatkan Kualitas Tenaga Medis

Rina Anggraeni, Jurnalis
Rabu 12 Agustus 2020 15:40 WIB
Dokter (The Atlantic)
Share :

 Baca juga: Peserta Terdaftar BPJS TK Dapat Bantuan, Nasib Pekerja Lain?

"Kebutuhan pendidikan dan kapasitasnya dibutuhkan dukungan anggaran dengan bekerjasama dengan Lembaga Pengelolaan Dana Pendidikan," katanya.

Dia mengakui saat ini tenaga medis di Indonesia masih sangat kurang. Apalagi di daerah masih kurangnya kuantitas tenaga medis yang mana saat ini diperlukan dalam membantu masyarakat Indonesia.

"Masih banyak sekali kekurangan tenaga medis di seluruh daerah jadi adanya program percepatan dalan melahirkan banyak tenaga medis," jelasnya.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya