Walau begitu, dirinya pun mengapresiasi bila ada milenial menggunakan youtube untuk media edukasi. Di mana, mereka mengajarkan bagaimana analisis dan fundamental saham.
"Jadi, tolong kalau mau masuk investasi perlu perhatikan fundamental. Jangan kalau temen untung, kita masuk. Jangan karena pengaruh sesaat jadi terperosok," ujarnya.
(Fakhri Rezy)