Pemerintah akan mulai membuka pendaftaran seleksi sekolah kedinasan besok tanggal 9 hingga 30 April. Sementara untuk seleksi CPNS diperkirakan akan mulai dibuka pendaftarannya bulan Mei hingga Juni.
Perlu diketahui kebutuhan ASN baik PPPK maupun CPNS tahun ini sebanyak 1.27.387 formasi.
(Kurniasih Miftakhul Jannah)