Hari Kedua Lebaran, Ribuan Orang Nyebrang ke Kepulauan Seribu

Giri Hartomo, Jurnalis
Jum'at 14 Mei 2021 14:04 WIB
Pulau Pramuka Kepulauan Seribu. (Foto: Okezone.com(
Share :

Apalagi, jumlah pergerakan penumpang di Jabodetabek menjadi salah satu yang paling besar di wilayah Aglomerasi lainya. Maka, protokol kesehatan menjadi satu yang penting untuk mencegah penularan dan penyebaran virus pada masa larangan mudik.

“Pelabuhan Kaliadem dan Stasiun Manggarai merupakan simpul transportasi yang masih diperbolehkan beroperasi untuk melayani masyarakat di kawasan aglomerasi. Khususnya di Jabodetabek yang pergerakannya paling besar dibandingkan kawasan aglomerasi lainnya,” jelasnya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya