Menko Airlangga: Ekonomi RI Tumbuh 3,7%-4,5% Tahun Ini

Rina Anggraeni, Jurnalis
Senin 05 Juli 2021 21:40 WIB
Grafik Ekonomi (Foto: Ilustrasi Shutterstock)
Share :

"Itu tergantung pengendalian virus Delta. Penyebaran ini masih bisa kita tahan," katanya.

Dia berharap belanja pemerintah bisa terus dijaga konsitensinya. Sehingga penekanan itu bisa meningkatkan konsumsi. Apalagi, kinerja ekspor terus mengalami perbaikan.

"Ekspor sampai kemarin relatif stabil dengan capaian terus kita pertahankan," tandasnya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya