Merger Pelindo I-IV, Kapan Terealisasi?

Azhfar Muhammad, Jurnalis
Sabtu 17 Juli 2021 14:47 WIB
Merger Pelabuhan Indonesia. (Foto: Okezone.com/Pelindo II)
Share :

Dirinya yakin dengan intergrasi ini ini bisa dilaksanakan dan menyatukan 4 pelabuhan untuk pertumbuhan ekonomi yang lebih baik kedepan.

"Di Indonesia ada 4 BUMN yang bergerak di bidang pelabuhan yaitu pelabuhan 1,2, 3 dan 4. Pelindo I di Medan, Pelindo 2 di tengah, Surabaya, Pelindo 4 di Makasar. Ke depan kami akan melakukan integrasi dan saling bersinergi untuk seluruh BUMN dalam layanan pelabuhan tanpa adanya pemisahan wilayah operasional," paparnya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya