Nilai Ekspor Pertanian Tembus Rp451,7 Triliun Sepanjang 2021

Iqbal Dwi Purnama, Jurnalis
Jum'at 31 Desember 2021 13:48 WIB
Nilai ekspor pertanian alami peningkatan (Foto: Okezone)
Share :

Pada kegiatan ekspor serentak tersebut total komoditas yang di ekspor ke berbagai negara di belahan dunia mencapai 1,3 ton dengan dinilai Rp14,4 triliun yang akan dikirim ke 124 negara.

"Menutup akhir tahun 2021 ini kita melakukan giat ekspor serentak dari 34 provinsi pintu ekspor secara live sebanyak 1,3 juta ton senilai Rp14,4 triliun ke 124 negara tujuan ekspor. Ini membuktikan tidak ada daerah yang tidak melakukan ekspor. Tahun depan wujudkan kita ekspor 3 kali lipat dari ini," ujar Mentan.

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo berharap kegiatan giat ekspor yang dilakukan ini dapat menjadi semangat baru untuk Indonesia lebih menguatkan ekspor di tahun selanjutnya 2022.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya