Fakta-Fakta CPNS Bisa Diangkat Jadi PNS, Nomor 4 Harus Diwaspadai

Zuhirna Wulan Dilla, Jurnalis
Rabu 09 Februari 2022 11:10 WIB
Fakta-fakta CPNS bisa diangkat jadi PNS. (Foto: Okezone)
Share :

3. Hal yang bikin gagal diangkat PNS

 

Beberapa hal ini bisa membuat status lamaran PNS anda tak dilanjutkan.

Hal-hal itu yakni, mengundurkan diri atas permintaan sendiri, meninggal dunia, dan melakukan sebuah pelanggaran sedang atau berat.

4. Jangan lakukan ini

Kemudian, ada tindakan yang bisa buat nama anda dicoret saat pengajuan ke status PNS.

Tindakan tersebut seperti, melamar dengan keterangan palsu, pernah terjerat hukum hingga dipenjara, menjadi anggota partai politik, dan tidak mau mengucap sumpah PNS.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya