"Tapi gapapa demi Pulkam! (Pulang kampung)," sambungnya saat sudah meneduh.
Dia menuturkan dipilihnya hari ini untuk mudik karena menghindari adanya penumpukan jalan.
BACA JUGA:Bus Tertahan di Merak, Terminal Bekasi Disesaki Pemudik Tujuan Sumatera
Lebih lanjut Aida mengatakan mudik kali ini adalah mudik yang dinantikan sejak empat tahun lalu.
Rasa rindu dengan orang tua dan sanak saudara pun tidak terbendung.
"Kangen banget sama Bapak-Ibu. Pokoknya nanti kalau sampai rumah mau peluk cium mereka," tandasnya.
(Zuhirna Wulan Dilla)