JAKARTA - Tujuh tempat rahasia yang digunakan orang untuk menyimpan uang zaman dahulu akan diulas dalam artikel ini.
Menyimpan uang tentu tak bisa sembarangan, baik itu dalam jumlah besar atau kecil.
Ada baiknya menyimpan uang di tempat yang aman dan terhindar dari berbagai masalah seperti rusak, basah, dicuri dan lainnya.
Meski saat ini banyak orang memilih menyimpan di bank, namun zaman dahulu ternyata berbeda.
BACA JUGA:Viral Uang Rp100 Juta Penjaga Sekolah Dimakan Rayap, Gibran Siap Bantu Naik Haji
Banyak orang yang memilih tempat rahasia tak biasa untuk menyimpan uang mereka.
Berdasarkan catatan Okezone, Kamis (15/9/2022), ini tempat rahasia orang zaman dahulu menyimpan uang:
1. Di dalam sarung bantal
2. Menabung pada lubang batang bambu