Meningkatnya imbal hasil obligasi pemerintah AS juga mengurangi daya tarik emas.
Sementara itu, pembacaan awal indeks sentimen konsumen Universitas Michigan meningkat menjadi 66,4 pada Februari dari 64,9 pada Januari.
(Feby Novalius)