Erick Thohir Geber Ekonomi Syariah untuk Turunkan Kesenjangan

Hana Wahyuti, Jurnalis
Jum'at 24 Februari 2023 20:24 WIB
Menteri BUMN Erick Thohir (Foto: Okezone/BUMN)
Share :

JAKARTA - Menteri BUMN Erick Thohir terus berkomitmen penuh dalam upaya menghapus persoalan kesenjangan di masyarakat.

Capaian positif Bank Syariah Indonesia (BSI) menjadi langkah nyata menguatkan ekonomi syariah.

Founder Perfekto untuk Indonesia Amir Faisal mengatakan, komitmen Erick Thohir untuk memperkuat ekonomi syariah sangatlah besar.

Sejumlah pencapaian BSI tidak terlepas dari kebijakan brilian Erick Thohir.

Dia menyebut keberadaan ekonomi syariah bisa menekan kesenjangan ekonomi. Lebih dari itu turut mampu menjadi pendorong pertumbuhan ekonomi secara nasional.

“Inilah yang diharapkan oleh Erick Thohir dengan penerapan ekonomi syariah maka problematika kesenjangan ekonomi di Indonesia bisa diperkecil,” ujar Amir dalam keterangan tertulisnya, Jumat (24/2/2023).

Gebrakan Erick Thohir, lanjut dia, menjadikan BSI sebagai bank keenam terbesar di Indonesia adalah pertanda positif.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya