Ini Hitung-hitungan Georgina Rodriguez Bisa Dapat Rp5,2 Triliun Usai Putus dengan Cristiano Ronaldo

Mutiara Oktaviana, Jurnalis
Rabu 26 April 2023 12:58 WIB
Ini Hitung-hitungan Georgina Rodriguez Bisa Dapat Rp5,2 Triliun (Foto: Instagram Georgina Rodriguez)
Share :

Semenetara itu, psikolog Quinton Aries melihat gelagat aneh yang ditunjukkan Cristiano Ronaldo akhir-akhir ini. Dia memprediksi kehidupan pribadi Cristiano Ronaldo sedang tidak baik-baik saja.

“Perilaku Cristiano Ronaldo akhir-akhir ini menunjukan dua hal. Kehidupan pribadi sedang tidak bahagia dan ia terlihat sedang menjauhi ibunya, Maria Dolores Aveiro,” kata Quinton Arise kepada TV Portugis Noites das Estrelas.

“Cristiano Ronaldo juga lebih mudah marah. Karena itu, dia semakin menjauhi keluarganya,” lanjut Quinton Aries.

Sebagai informasi, Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez telah menjalin hubungan sejak 2017. Mereka mulai berkencan ketika ikon Portugal itu pernah bermain untuk raksasa Liga Spanyol, Real Madrid

Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez telah menjalin hubungan jangka panjang dan memiliki anak bersama juga. Namun, mereka belum resmi mengikat simpul dan menikah. Meski begitu, Rodriguez sempat mengaku sudah merasa menikah dengan Cristiano Ronaldo.

Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez kini telah tinggal di ibu kota Arab Saudi, Riyadh sejak penyerang asal Portugal itu pindah ke klub Liga Pro Saudi, Al-Nassr pada akhir 2022.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya