Deretan 10 Orang Paling Tajir di Indonesia 2023, Hartanya Tak Habis 7 Turunan

Mutiara Oktaviana, Jurnalis
Kamis 29 Juni 2023 04:07 WIB
Daftar Orang Kaya Indonesia. (Foto: Okezone.com/Freepik)
Share :

JAKARTA - 10 orang terkaya di Indonesia 2023. Dimana kekayaan mereka berasal dari berbagai macam jenis bisnis yang ditekuni. Mereka pun memiliki cerita perjuangannya masing-masing.

Seperti orang terkaya Indonesia Hartono Bersaudara. Budi Hartono tercatat mempunyai harta kekayaan USD26,4 miliar atau setara Rp395,9 triliun yang bersumber dari bisnis rokok, perbankan hingga properti.

Kemudian ada Michael Hartono yang merupakan kakak dari R Budi Hartono. Diketahui Michael Hartono mempunyai harta kekayaan USD25,2 miliar atau setara Rp377,8 triliun yang bersumber dari bisnis rokok, perbankan hingga properti.

Dilansir Forbes, berikut nama-nama orang terkaya Indonesia ada pengusaha rokok hingga batu bara.

1. R. Budi Hartono

2. Michael Hartono

3. Low Tuck Kwong

4. Sri Prakash Lohia

5. Prajogo Pangestu

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya