Erick Thohir Pastikan Aset BUMN di Mandalika Bermanfaat untuk UMKM

Suparjo Ramalan, Jurnalis
Senin 10 Juli 2023 14:24 WIB
Menteri BUMN Erick Thohir. (Foto: Kementerian BUMN)
Share :

Meski begitu, Erick mengatakan pemerintah juga terbuka agar investor swasta bisa masuk atau berpartisipasi dalam pengembangan kawasan super prioritas itu.

Sebagai contoh, aset di Kawasan Industri Batang dimiliki BUMN, hanya saja pihak swasta ikut masuk dengan berinvestasi di sektor pembuatan baterai EV.

"Mandalika itu BUMN sudah ada satu hotel, Pullman kalau nggak salah. Terus masa Mandalika hotelnya semua BUMN, mau bagaimana ya biar saja ada investasi supaya ada lapangan pekerjaan baru di Mandalika. Ancaman terbesar kita itu lapangan pekerjaan," tuturnya.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya