Harga Tiket Kereta Cepat Jakarta-Bandung Rp250.000 Bakal Berlaku Selama 3 Tahun

Ikhsan Permana, Jurnalis
Sabtu 12 Agustus 2023 13:45 WIB
Dirut KCIC Dwiyana Slamet Riyadi soal tiket Kereta Cepat Jakarta-Bandung. (Foto: MPI)
Share :

"Kalau kelas VVIP kan memang segmented ya, enggak perlu kita kasih diskon," ucap Dwiyana.

 BACA JUGA:

Sebagai informasi, terhitung sejak akhir Juli 2023, pembangunan prasarana KA Cepat telah mencapai 95,57%, sementara untuk Stasiun Padalarang progresnya saat ini 70%.

Saat ini terus dijalankan proses testing dan commisioning rangkaian kereta atau uji coba dengan kecepatan mencapai 350 km per jam.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya