Di Mana Mentan Syahrul Yasin Limpo? Hilang Kontak Usai Keliling Eropa

Iqbal Dwi Purnama, Jurnalis
Selasa 03 Oktober 2023 16:37 WIB
Wamentan, Harvick Hasnul Qolbi akui hilang kontak dengan Mentan Syahrul Yasin Limpo. (Foto: MPI)
Share :

"Kembali ke Tanah Air ini memang masing-masing karena mungkin tiket juga terbatas. Akhirnya terpisah," kata Harvick.

Selain itu, mengaku komunikasi terakhir yang dilakukan dengan Mentan ini terjadi sebelum keberangkatan rombongan Kementan ke Eropa.

 BACA JUGA:

Namun, saat di Eropa dan hingga kini belum lagi menjalin dengan Mentan.

"Ini belun tahu kita ini posisi akhirnya. Belum ada kontak sama sekali," pungkasnya.

Sebelumnya Mentan memang tengah menjadi sorotan usai diduga terlibat dalam kasus Korupsi yang saat ini tengah ditangani oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

(Zuhirna Wulan Dilla)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya