5 Aksi Emiten Hari Ini dari Pembayaran Dividen hingga RUPS

Arfiah, Jurnalis
Rabu 06 Desember 2023 06:01 WIB
Aksi korporasi hari ini (Foto: Freepik)
Share :

JAKARTA - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat sejumlah aksi emiten pada hari ini. Di antaranya CKRA, INCO hingga UNVR.

Mengutip informasi saham BEI, Rabu (6/12/2023), aksi emiten yang disampaikan di antaranya pembayaran dividen hingga Rapat Umum Pemagang Saham (RUPS).

1. CKRA

Pemberitahuan RUPS Rencana 31-12-2022 Cakra Mineral Tbk di Hotel Redtop

2. INCO

Pemberitahuan RUPS Rencana Vale Indonesia Tbk akan disampaikan kemudian

3. SKRN

tanggal Pembayaran Dividen Tunai Interim PT Superkrane Mitra Utama Tbk

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya