Danantara Diluncurkan Usai RUU BUMN Disahkan, Ini Kata Mensesneg

Dinar Fitra Maghiszha, Jurnalis
Sabtu 01 Februari 2025 22:52 WIB
Danantara Siap Diresmikan Usai Pengesahan RUU BUMN Menjadi Undang-Undang. (Foto: Okezone.com/Antara)
Share :

Lebih jauh, payung hukum ini nantinya juga menegaskan posisi Menteri sebagai wakil pemerintah dalam mengatur hal tersebut.

Selanjutnya penguatan tata kelola BUMN melalui pemisahan fungsi regulator, pemegang saham, dan pengawas BUMN.

“Serta pengaturan koordinasi menteri dan badan. Juga penegasan kekayaan BUMN sebagai kekayaan yang dipisahkan,” jelasnya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya