Apakah PayLater Lazada ada DC Lapangan?

Lutfan Faizi, Jurnalis
Kamis 20 Maret 2025 01:25 WIB
DC Paylater (Foto: Okezone)
Share :

2. Bagaimana Cara Menghindari Penagihan Lapangan?

Agar terhindar dari risiko penagihan lapangan oleh DC, pengguna PayLater Lazada disarankan untuk selalu membayar tagihan tepat waktu. Berikut beberapa langkah yang bisa dilakukan:

- Cek tagihan secara berkala

Pastikan selalu mengecek jumlah tagihan melalui aplikasi Lazada sebelum jatuh tempo.

- Gunakan fitur pembayaran lebih awal

Jika memungkinkan, lakukan pembayaran sebelum jatuh tempo untuk menghindari denda atau masalah keterlambatan.

- Pastikan dana mencukupi

Sebelum menggunakan PayLater, pastikan memiliki rencana keuangan yang baik agar tidak kesulitan saat waktu pembayaran tiba.

- Hubungi layanan pelanggan

Jika mengalami kendala pembayaran, segera hubungi layanan pelanggan Lazada untuk mencari solusi sebelum terlambat terlalu lama.

Meskipun PayLater Lazada memberikan kemudahan dalam berbelanja, pengguna tetap harus berhati-hati dalam mengelola utang. Jika tidak ingin mengalami kunjungan dari DC, pastikan untuk selalu melunasi tagihan sesuai jadwal yang telah ditentukan.

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya