PLN Berhasil Alirkan Listrik di Aceh Tamiang, Layanan RSUD hingga Posko Pengungsian Optimal

Taufik Fajar, Jurnalis
Sabtu 06 Desember 2025 16:29 WIB
PLN Salurkan Listrik di Bencana Sumatera (Foto: Okezone)
Share :

Selain itu, untuk mendukung layanan publik dan pemerintahan, PLN berkolaborasi dengan Polri mendatangkan genset 100.000 Watt dari Banda Aceh menggunakan jalur laut. 

"Semua dilakukan demi Aceh Tamiang kembali pulih. Dari PLN untuk Sumatera," tulis keterangan PLN.

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya