Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

BUSINESS HITS: Kembali Trend, Sepeda Bisa Jadi Peluang Bisnis

Giri Hartomo , Jurnalis-Minggu, 09 Juli 2017 |23:00 WIB
BUSINESS HITS: Kembali <i>Trend</i>, Sepeda Bisa Jadi Peluang Bisnis
Ilustrasi (foto: Reuters)
A
A
A

JAKARTA – Sepeda merupakan salah satu sarana olah raga. Beberapa masyarakat Indonesia menjadikan bersepeda ini sebagai gaya hidup mereka.

Bukan hanya sebagai sarana olah raga, melainkan untuk bekerja atau sekadar ngegowes bersama teman-teman. Banyak sekali jenis dan bentuk sepeda seperti sepeda gunung (mountain bike), rolat, dan sepeda lainnya.

Karena banyaknya fungsi dari sepeda, maka alat transportasi tradisonal ini bisa dijadikan suatu peluang bisnis yang sangat menguntungknan. Disadur dari buku '99 Bisnis Anak Muda' karangan Malahayati dan Hendry E Ramdhan terbitan 2015, lihat perhitungannya.

Baca Selengkapnya : INSPIRASI BISNIS: Ngehits Lagi, Yuk Usaha Jual Sepeda!

(gir)

(Rani Hardjanti)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement