Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kembangkan Smart City di Tangerang, Hary Tanoe: Kita Ingin Jadi Silicon Valley di Indonesia

Trio Hamdani , Jurnalis-Senin, 14 Agustus 2017 |15:06 WIB
Kembangkan <i>Smart City</i> di Tangerang, Hary Tanoe: Kita Ingin Jadi Silicon Valley di Indonesia
Foto: Okezone
A
A
A

Dengan demikian, dirinya berharap pembangunan Smart City di Tangerang dapat memiliki konsep yang menonjol dari sisi digital. Bahkan, dia bertekad kawasan itu bisa menjadi Silicon Valley-nya Indonesia. Silicon Valley sendiri merupakan julukan bagi daerah selatan dari San Francisco Bay Area, California, Amerika Serikat.

Julukan ini diraih karena daerah tersebut memiliki banyak perusahaan yang bergerak dalam bidang komputer dan semikonduktor. Daerahnya termasuk San Jose, Santa Clara, Sunnyvale, Palo Alto, dan lain sebagainya.

Baca juga: MNC Land Jadikan Lido sebagai Pilot Project Smart City

Perusahaan-perusahaan yang sekarang menghuni Lembah Silicon, antara lain adalah Adobe Systems, Apple Computer, Cisco Systems, eBay, Google, Hewlett-Packard, Intel, dan Yahoo!.

"Kita ingin jadi pusat percontohan. Kalau bisa Silicon Valley-nya Indonesia di situ. Mudah-mudahan kalau sudah dapat size yang lumayan baru kita lakukan pembangunan," tandasnya.

(Rizkie Fauzian)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement