Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kata-Kata Inspirasi Sukses dari Steve Jobs

Agregasi Cermati.com , Jurnalis-Minggu, 22 April 2018 |18:17 WIB
Kata-Kata Inspirasi Sukses dari Steve Jobs
Steve Jobs (Foto: Reuters)
A
A
A

JAKARTA - Steve Jobs, sosok yang fenomenal di dunia informasi teknologi (IT) ini banyak melontarkan kalimat-kalimat inspiratif. Tak sedikit, kata-katanya kerap menggugah semangat, dan menyadarkan orang untuk terus menumbuhkan rasa terus berjuang menggapai apa yang dicita-citakan.

Kegigihan sosok yang membawa brand Apple mendunia ini pun banyak dikagumi di dunia. Lalu, kata-kata inspiratif apa saja yang bisa dipelajari dan menularkan kesuksesan kepada kita?

Berikut kata-kata inspirasi Steve Jobs yang bisa Anda jadikan sumber energi semangat Anda dalam menjalani hidup dan meraih mimpi:

Steve Jobs (Reuters) 

1. “Tetaplah Lapar, Tetaplah Menjadi Bodoh”

Ungkapan dari pendiri Apple ini mungkin terkesan aneh bila ditangkap secara mentah-mentah. Namun, ketahuilah bahwa dia memiliki maksud yang sangat baik dilihat dari ungkapan yang satu ini.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement