"Di sisi lain, adapun sentimen positif dari dalam negeri masih minim," imbuh Nafan.

Sebagai informasi, IHSG semakin anjlok pada penutupan perdagangan sesi I. IHSG turun 200,1 poin atau 3,29% ke level 5.877,04.
Senada, Rupiah juga kompak terjun 0,93% atau 134 poin ke Rp14.612 pada pukul 13.00 dalam catatan Bloomberg.
(Dani Jumadil Akhir)