"Dengan adanya tambahan kapal-kapal baru dengan tujuan benua Eropa dan Amerika. Dan kita juga tahun depan akan membangun Pelabuhan Patimban untuk ekspor mobil dari Indonesia ke Amerika dan Afrika," tambahnya.
Baca Juga: Menhub: Tol Laut Sudah Turunkan Harga Barang 50%
Dia menambahkan, ada juga pelabuhan Kuala Tanjung yang berhadapan langsung dengan Malaysia dan Singapura akan diresmikan.
"Kami mengajak negera-negara sahabat berkunjung ke pelabuhan Kuala Tanjung dan bisa menjadi salah satu investor di daerah tersebut," ungkapnya.
(Feby Novalius)