Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Akhirnya Garuda Indonesia Terbang dari Bandara Kertajati, ke Mana Rutenya?

Fathnur Rohman , Jurnalis-Selasa, 18 Desember 2018 |17:47 WIB
Akhirnya Garuda Indonesia Terbang dari Bandara Kertajati, ke Mana Rutenya?
Garuda Indonesia Terbang dari Bandara Kertajati (Foto: Okezone)
A
A
A

MAJALENGKA - Maskapai penerbangan Garuda Indonesia resmi membuka penerbangan baru dengan rute Kertajati-Lampung-Palembang dari Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB).

Regional CEO Jakarta Raya Garuda Indonesia Harri Khairuddin mengatakan, jika rute tersebut dibuka untuk mempermudah aksesibilitas, serta konektivitas warga Jawa Barat yang akan menuju Sumatra atau sebaliknya.

"Ini merupakan salah satu cara kami untuk membantu langsung penerbangan ke Majalengka ini. Orang-orang Majalengka yang di luar Jawa Barat juga bisa menikmati penerbangan ini," kata Harri di BIJB Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, Selasa (18/12/2018).

Baca Juga: Menhub Ajak Milenial Promosikan Bandara Kertajati

Harri menuturkan, penerbangan rute itu akan melayani tiga kali penerbangan dalam sepekan, yaitu Selasa, Kamis, dan Sabtu. Pesawat yang digunakan sendiri berjenis ATR72 600 dengan kapasitas 70 penumpang.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement