Boeing telah berjuang untuk mendapatkan persetujuan regulator atas perbaikan perangkat lunak untuk pesawat setelah kecelakan tersebut.
"Kami yakin bahwa Boeing akan memberikan pesawat yang aman, andal, dan efisien kepada kami," ucap CEO SunExpress Jens Bischof.
“Prioritas utama kami di SunExpress adalah dan selalu aman,” tutupnya.
(Feby Novalius)