Dari pantauan Okezone, saham LUCK pada pukul 10.38 WIB mengalami pelemahan. Di mana, harga sahamnya turun 4 poin atau 1% ke Rp416.
Baca juga: Sentral Mitra Targetkan Laba Bersih Meroket 430%
BEI mensuspensi perdagangan saham LUCK pada 6 Desember 2019. Hal itu dikarenakan penurunan harga kumulatif yang signifikan pada saham LUCK dan berhenti di Rp420.
(Fakhri Rezy)