Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bisnis Laundry Paling Cocok di Perkotaan, Begini Hitung-hitungannya

Maylisda Frisca Elenor Solagracia , Jurnalis-Sabtu, 18 Januari 2020 |19:16 WIB
Bisnis Laundry Paling Cocok di Perkotaan, Begini Hitung-hitungannya
Foto: Okezone
A
A
A

JAKARTA - Usaha laundry menjadi bisnis yang menjanjikan saat ini, terutama di kota-kota besar. Kehidupan di perkotaan yang warganya kebanyakan sibuk bekerja ini membuat mereka menggunakan jasa laundry untuk mencuci pakaiannya.

Bisnis laundry cocok untuk orang yang ingin memulai bisnis dengan modal kecil. Diperlukan mesin cuci dan ruangan untuk menerima barang dan meletakkan cucian untuk memulai bisnis ini.

Jika berminat untuk memulai bisnis laundry, ketahuilah cara-caranya agar bisnis berjalan mulus. Pertama, ketahuliah cara mencuci pakaian yang baik dan benar. Lalu, cari tahu bahan-bahan yang dapat menghilangkan noda di pakaian.

Pekerja di laundry juga harus mengetahui cara mengeringkan dan menyetrika pakaian sesuai bahannya. Tak lupa, carilah lokasi bisnis yang strategis, seperti dekat perumahan atau indekos.

Adapun untuk memulai bisnis ini ada langkah-langkah yang bisa dilakukan seperti dilansir dari buku Top 50 Bisnis Paling Untung Bos terbit 2013 karya Tim Aksara Plus:

Investasi awal

1. 2 unit mesin cuci 1 tabung Rp9.000.000

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement