1. Harga Lebih Terjangkau
Harga beli tipe unit studio ternyata cukup terjangkau. Dengan ukuran yang lebih minimalis, Kamu tidak perlu membayar lebih untuk ruang yang memang tidak diperlukan.
Baca juga: Ingin Bangun Rumah? Berikut Pertimbangan yang Sering Bikin Galau
Jadi tak heran, lantaran harganya lebih ramah di kantong, tipe studio sangat cocok bagi para eksekutif muda yang berstatus single. Tidak hanya itu, karena harganya yang bersahabat tak heran tipe unit studio juga sangat cocok untuk investasi.
2. Lebih Mudah Dibersihkan