Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Laba Bank BUMN Rontok, Kondisinya Masih Kuat?

Rina Anggraeni , Jurnalis-Kamis, 20 Agustus 2020 |14:27 WIB
Laba Bank BUMN Rontok, Kondisinya Masih Kuat?
Rupiah (Foto: Shutterstock)
A
A
A

JAKARTA - Wabah virus Corona atau Covid-19 membuat sektor keuangan tertekan, khususnya perbankan. Hal ini terlihat dari keuangan perbankan di Badan Usaha Milik Negara (BUMN) lesu.

Ekonom Core Piter Abdullah mengatakan agar perbankan plat merah tidak perlu memaksakan dalam menambah penyaluran kredit yang besar. Hal itu bisa meningkatkan resiko pada keuangan perbankan. Namun penurunan laba ini belum menunjukkan kondisi perbankan BUMN yang sakit.

 Baca juga: Laba 4 Bank BUMN Rontok Imbas Covid-19, Siapa Paling Parah?

"Bank tidak perlu memaksakan meningkatkan penyaluran kredit ditengah wabah. Hal Itu bisa meningkatkan risiko bank. Saat ini kredit at risk perbankan meningkat tinggi walaupun NPL masih terjaga baik dibawah 5%, tapi kondisi perbankan BUMN masih cukup kuat," kata Piter, Jakarta, Kamis (20/8/2020)

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement