Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

PBB Sebut Perjalanan Internasional Anjlok 65% Imbas Covid-19

PBB Sebut Perjalanan Internasional Anjlok 65% Imbas Covid-19
Penerbangan (Shutterstock)
A
A
A

 Baca juga: Terbaik Tangani Covid-19, Babel Siap Buka Akses Turis Asing

Badan PBB itu dalam sebuah pernyataan memperkirakan dibutuhkan waktu antara dua hingga empat tahun untuk mengembalikan jumlah kunjungan turis seperti kondisi pada 2019.

Laporan itu menunjukkan kawasan Asia dan Pasifik yang pertama merasakan dampak Covid-19 dan secara keseluruhan menghadapi penurunan paling tajam dengan 72% penurunan wisatawan dalam periode enam bulan.

Eropa menjadi wilayah terparah kedua di dunia, dengan 66 persen penurunan turis yang datang pada paruh pertama pada 2020. Kawasan Amerika, Afrika, dan Timur Tengah menunjukkan tingkat penurunan yang hampir sama.

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement