Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

BEI Bakal Kedatangan 2 Emiten Baru Besok

Fadel Prayoga , Jurnalis-Minggu, 31 Januari 2021 |13:43 WIB
BEI Bakal Kedatangan 2 Emiten Baru Besok
Saham (Shutterstock)
A
A
A

Sebelumnya, perusahaan perbankan PT Bank Net Indonesia Syariah Tbk akan melakukan saham perdana atau Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia (BEI). Rencananya, perseroan akan melantai di bursa pada 1 Februari 2021.

"Sehubungan dengan surat PT Bank Net Indonesia Syariah Tbk (Perseroan) No.: S.029.BOD/01.2021 tanggal 22 Januari 2021 perihal Permohonan Kode Perdagangan Saham, dengan ini diumumkan bahwa apabila seluruh persyaratan Pencatatan Efek Calon Perusahaan Tercatat sebagaimana diatur dalam Peraturan Bursa Efek Indonesia (Bursa) No. I-A tentang Pencatatan Saham dan Efek Bersifat Ekuitas Selain Saham Yang Diterbitkan Oleh Perusahaan Tercatat telah dipenuhi oleh Perseroan, maka Efek Perseroan akan dicatatkan di Bursa pada tanggal 1 Februari 2021," tulis keterbukaan informasi publik BEI yang dikutip Okezone.

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement