Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kapan Vaksin Novavax Buatan AS Masuk RI? Ini Bocoran Dirut Bio Farma

Giri Hartomo , Jurnalis-Senin, 29 Maret 2021 |18:17 WIB
Kapan Vaksin Novavax Buatan AS Masuk RI? Ini Bocoran Dirut Bio Farma
Vaksin Novavax Segera Tiba di Indonesia. (Foto: Okezone.com/Shutterstock)
A
A
A

Lalu vaksin yang ketiga adalah Sinovac yang sudah mulai disuntikan kepada masyarakat sejak Januari lalu. Vaksin Sinovac sendiri merupakan porsi yang paling besar dari ketersediaan yang dimiliki oleh Indonesia.

"Ini porsi paling besar dari ketersediaan vaksin sekarang yang kita lagi lakukan juga. Ini sudah berjalan sampai bulan Maret ini, di mana 3 juta nya itu sudah kita berikan untuk tahap pertama untuk vaksin jadi yang kita impor sudah kita berikan untuk Nakes dari bulan Januari sampai Maret kemarin," jelas Honesti

"Kemudian juga prioritas keduanya, seperti yang disampaikan sudah kita lakukan baik di fasilitas kesehatan, Puskesmas, maupun di beberapa sentra vaksinasi massal yang dilakukan di beberapa kota kerjasama dengan Kemenkes dan Kementerian BUMN," imbuhnya.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement