Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Soal Dana Beasiswa Papua, Sri Mulyani: Duitnya Banyak Kok

Michelle Natalia , Jurnalis-Jum'at, 26 November 2021 |20:51 WIB
Soal Dana Beasiswa Papua, Sri Mulyani: Duitnya Banyak <i>Kok</i>
Menteri Keuangan Sri Mulyani (Foto: Okezone)
A
A
A

Dari alokasi ini, realisasi penggunaan dana mencapai 54,47% atau Rp26,67 triliun dari pagu. "Di 2022 yang tadi katanya (dananya) turun, ternyata naik. Total di 2021 itu Rp42,47 triliun, di 2022 Rp43,38 triliun," ucapnya.

Sementara itu, penggunaan dana untuk infrastruktur khusus adalah sebesar Rp2,4 triliun, DAK Rp5,78 triliun, dana desa Rp4,8 triliun, DID Rp30 miliar, DAK Rp6,67 triliun, DAU Rp20,5 triliun, dan DBH Rp3,3 triliun.

Dalam kesempatan yang sama, Sri juga memberikan arahan pengelolaan keuangan untuk Pemprov Papua.

"Caranya, perlu ada penggunaan standar akuntansi yang baik, penggunaan dana diawasi dengan ketat, hingga penggunaan dana disusun dalam laporan yang akuntabel dan transparan. Sehingga masyarakat tahu, 'Oh dananya dipakai berapa?' seperti itu," pungkasnya.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement