Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menko Luhut Pamer Sistem Cegah Korupsi di Sektor Minerba

Azhfar Muhammad , Jurnalis-Selasa, 08 Maret 2022 |15:17 WIB
Menko Luhut Pamer Sistem Cegah Korupsi di Sektor Minerba
Luhut pamer sistem SIMBARA, cegah korupsi minerba. (Foto: Okezone)
A
A
A

Disebut juga akan membantu pundi-pundinya Kementerian Keuangan.

"Ini baru awal integrasi, saya ulangi, baru awal integrasi. Masih banyak anomali dan ireguleritas dari data mentah yang masuk dari berbagai kementerian/lembaga yang tadinya belum terintegrasi, sekarang terintegrasi," jelasnya.

 BACA JUGA:Pangeran Arab MBS Hadiahi Menko Luhut Kiswah, Begini Penampakannya

Dugaan ireguleritas itu antara lain, penggunaan Nomor Transaksi Penerimaan Negara (NTPN) yang tidak semestinya, NTPN tidak valid, hingga salah format.

"Saya minta tim teknis untuk segera menindaklanjuti, analisis data, dan perbaikan serta penegasan konsekuensi jika dipastikan ireguleritas tersebut adalah kecurangan. Saya minta tim ini betul-betul dikaji, didalami dan diambil tindakan,” pungkasnya.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement