JAKARTA – Tujuh aksi penipuan yang paling sering terjadi dan perlu dihindari dalam perjalanan bisnis. Seharusnya perjalanan bisnis menjadi kegiatan yang menyenangkan.
Namun, tidak menutup kemungkinan kejahatan dapat terjadi di mana pun. Oleh sebab itu, sebaiknya Anda bisa mengenali berbagai aksi penipuan tersebut.
Lantas, apa saja tujuh aksi penipuan yang paling sering terjadi dan perlu dihindari dalam perjalanan bisnis?
Dihimpun Okezone berbagai sumber, Jumat (17/6/2022), berikut tujuh aksi penipuan yang paling sering terjadi dan perlu dihindari dalam perjalanan bisnis: