JAKARTA – Sumber kekayaan Budi Purnomo Hadisurjo. Sebagaimana diketahui, Budi Purnomo Hadisurjo adalah pendiri Optik Melawai.
Dihimpun Okezone dari berbagai sumber, Selasa (15/11/2022), Budi Purnomo Hadisurjo membangun Optik Melawai pada 1981.
Baca Juga: Intip Sumber Kekayaan Shindo Sumidomo, Penjual Snack Bercuan Triliunan!
Diketahui, nama Optik Melawai terinspirasi dari daerah Melawai yang mana menjadi lokasi pertama gerai optik tersebut.
Pada 2019, Budi Purnomo Hadisurjo masuk dalam deretan orang kaya di Indonesia dengan pajak yang besar. Dia menjadi salah satu konglomerat yang tercatat menyumbang pajak terbesar di Tanah Air.
Baca Juga: Daftar 5 Sumber Kekayaan Krisdayanti, Diva Indonesia yang Duduki Kursi DPR
Pada saat itu, tercatat kekayaan Budi Purnomo Hadisurjo mencapai Rp3,6 triliun.
(Feby Novalius)