JAKARTA- Menguak siapa pemilik Ombe Kofie adalah Jason Leo. Bisnis ini pun bergerak pada minuman kopi yang kekinian.
Menguak siapa pemilik Ombe Kofie berawal dari eksperimen atau coba-coba. Jason Leo berani mengambil langkah membuka kedai kopi. Hanya bermodal grinder, manual grinder, timbangan, dan teko ini membuatnya menemukan resep dan takaran kopi yang tepat.
" Kami mengambil banyak risiko untuk buka di Pluit, di lingkungan yang dipenuhi para senior masih lebih menyukai kopi tubruk daripada kopi spesial yang kami banggakan untuk disajikan,” kata Leo dilansir dari Manual.
Semua hal dibuat berdasarkan selera, mengalir mengikuti rasa.Hingga memiliki resep andalan dalam membuat kopio kekinian.