Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cegah Korupsi BUMN, Erick Thohir: Saya Punya Kesepakatan dengan KPK

Suparjo Ramalan , Jurnalis-Kamis, 12 Januari 2023 |13:34 WIB
Cegah Korupsi BUMN, Erick Thohir: Saya Punya Kesepakatan dengan KPK
Erick Thohir cegah korupsi BUMN (Foto: BUMN)
A
A
A

Praktik korupsi, lanjut Erick, akan menghilangkan aset negara dan membuat investasi menjadi kabur. Hal ini berdampak terhadap kepercayaan investor kepada BUMN.

Dia mencontohkan kejahatan mega korupsi yang terjadi di PT Jiwasraya (Persero) dan PT Asabri (Persero). Dua perusahaan pelat merah yang menghilangkan kepercayaan masyarakat dan investor.

"Aset yang hilang, investasi yang dimainkan. Baru selesai Asabri dan Jiwasraya, kita lagi meningkatkan kepercayaan investor, BUMN makin bersih, eh ada lagi korupsi, kita yang dosa nanti sama rakyat kita," tutur dia.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement