Dia menjelaskan bahwa kenaikan jumlah penumpang di Bandara Sultan Thaha Jambi tidak berbanding lurus dengan jumlah penerbangan.
Di mana, jumlah penerbangan tidak mengalami penambahan penerbangan.
"Sampai saat ini jumlah penerbangan masih normal, belum ada penambahan flight. Untuk penerbangan Jumat kemarin, ada 20 penerbangan dari Jambi - Jakarta dan Jakarta - Jambi," tukasnya.
(Zuhirna Wulan Dilla)